KEBERHASILAN PROGRAM PERLINDUNGAN KEANEKARAGAMAN HAYATI

PT. PERTAMINA (PERSERO) DPPU HANG NADIM

 

1.                   DATA ABSOLUT

            Berikut data absolut program perlindungan keanekaragaman hayati PT. Pertamina(Persero) DPPU Hang Nadim dari tahun 2017-2021 (bulan Juni)

 

Tabel 1. Hasil Absolut Keanekaragaman Hayati PT. Pertamina(Persero) DPPU Hang Nadim

No

Program Keanekaragaman Hayati

Hasil Absolut Keanekaragaman Hayati

 

 

Satuan (indeks/luasan/Jumlah)

2017

2018

2019

2020

2021

Absolut

 Anggaran (Rp)

Absolut

 Anggaran (Rp)

Absolut

 Anggaran (Rp)

Absolut

 Anggaran (Rp)

Absolut

 Anggaran (Rp)

 

1

Program Konservasi Kantong Semar (Nepenthes)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Indeks

1.61

 Rp 7,000,000

2

 Rp 7,000,000

1.47

 Rp 14,500,000

1.27

 Rp 55,000,000

1.01

 Rp 74,500,000

H'

 

 

Jumlah Pohon

500

500

1000

3700

3600

Batang

 

3

Program Konservasi Meranti (Dipterocarpaceae)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Indeks

0.64

Rp 2,800,000

1

Rp. 3,750,000

0.64

Rp 9,500,000

0.69

 Rp 45,000,000

0.69

Rp. 56,250,000

H'

 

 

Jumlah Pohon

120

200

600

2000

3000

Batang

 

*data sampai bulan Juni

Secara umum terjadi peningkatan nilai indeks keanekaragaman hayati di seluruh area konservasi PT. Pertamina (Persero) DPPU Hang Nadim. Semakin baiknya upaya perlindungan keanekaragaman konservasi PT. Pertamina (Persero) DPPU Hang Nadim dapat diketahui dari grafik peningkatan nilai absolut program perlindungan keanekaragaman hayati berikut

  

2.                   METODE PERHITUNGAN INDEKS KEANEKARAGAMAN HAYATI

Nilai indeks keanekaragaman hayati dihitung menggunakan indeks “Shannon-Wiener”, yaitu dengan menggunakan rumus:

H’=-Σpi ln pi,

dimana, pi =

H’ = Indeks Shannon-Wiener

ni = Jumlah individu spesies i

N = Jumlah total individu

Berikut kriteria dari nilai Indeks Shannon - Wiener :

H' < 1 : Keanekaragaman rendah;

1 < H' < 3 : Keanekaragaman sedang;

H' > 3 : Keanekaragaman tinggi.

 

3.                   BUKTI PERHITUNGAN DATA ABSOLUT PROGRAM PERLINDUNGAN KEANEKARAGAMAN HAYATI

 

a.                   Program Konservasi Kantong Semar

I.                     Deskripsi Program Konservasi Kantong Semar

Program Konservasi Kantong Semar (Nepethens) merupakan salah satu program keanekaragaman hayati yang dilaksanakan PT Pertamina (Persero) DPPU Hang Nadim guna mendukung program pemerintah untuk melestarikan keanekaragaman hayati dan mengembangkan pariwisata setempat. Program ini dilaksanakan di Taman Wisata Alam (TWA) Muka Kuning, yang merupakan wilayah konservasi kantong semar dan tumbuhan langka lainnya.

Program ini merupakan program ekowisata yang dapat dimanfaatkan masyarakat sekitar TWA sebagai alternatif ekonomi bagi masyarakat. Dengan pola ekowisata, masyarakat dapat memanfaatkan keindahan alam yang masih utuh, budaya dan sejarah setempat tanpa merusak.  Program ini berkerjasama dengan Masyarakat Tembesi dan Pokdarwis. Masyarakat dan Pokdarwis berperan sebagai aktor yang memperkenalkan kepada masyarakat sekitar tentang konservasi kantong semar

II.                   Dokumentasi Kegiatan Konservasi Kantong Semar

 

 




III.                 Bukti Perhitungan Tahun 2020

 

Table Jumlah Kantong Semar Tahun 2020

NO

KETERANGAN

2020

Satuan

A

Luas Area Konservasi

 

 

B

Total Flora

3700

C

Indeks Flora

 

 

D

Kantong Semar (Nepenthes)

 

 

1

Nepenthes Ampullaria

1000

Batang

2

Nepenthes Gracilis

1000

Batang

3

Nepenthes Rafflesiana

100

Batang

4

Nepenthes X Hookeriana

100

Batang

5

Nepenthes X Trichocarpa

1500

Batang

 

IV.                Table Rekap Absolute

 

Table Rekap Absolute Program Konservasi Kantong Semar

Tahun 2017 - 2021

Jumlah Flora

PI

LN PI

PI LNPI

indeks (H')

500

0.0

-3.73

-0.09

0.0893

1000

0.0

-3.04

-0.15

0.1454

3700

0.2

-1.73

-0.31

0.3065

5000

0.2

-1.43

-0.34

0.3422

10700

0.5

-0.67

-0.34

0.3428

20900

1.0000

 

 

1.2262

 

 

b.                  Program Konservasi Meranti

I.                     Deskripsi Program Konservasi Meranti

Keanekaragaman Dipterocarpaceae yang sebagian besar berada di ekosistem hutan hujan tropis dilakukan dengan tebang pilih serta melakukan reboisasi karena untuk menumbuhkan spesies dalam famili ini menjadi pohon yang besar dan bermanfaat membutuhkan waktu yang relatif lama. Jenis – jenis Dipterocarpaceae mempunyai nilai ekonomi dan ekologi tinggi dalam sector pembangunan maupun konservasi hutan. Namun seiring berjalan waktu jenis pohon Dipterocarpaceae mulai terancam punah. Dalam upaya pelestarian keanekaragaman hayati melalui Program Corporate Social Responsibility (CSR) PT. Pertamina (Persero) DPPU Hang Nadim  bekerja sama dengan Balai Besar KSDA (BKSDA) Riau KLHK dan Badan Narkotika Nasional (BNN) melaksanakan program Pembuatan Area Konservasi Jenis Dipterocarpaceae di Taman Wisata Alam Muka Kuning.

Program ini selain mempunyai manfaat melestarikan meranti, juga dapat menambah pendapatan masyarakat sekitar lokasi TWA. Sasaran dalam program ini adalah rehabilitas hutan di areal terbuka TWA dengan jenis – jenis Dipterocarpaceae seluas 2 (dua) Ha sebagai areal edukasi, studi dan konservasi jenis bersama masyarakat.

II.                  
Dokumentasi Program Konservasi Dipterocarpaceae






III.                 Bukti Perhitungan Tahun 2020


Table Jumlah Meranti Tahun 2020

NO

KETERANGAN

2020

Satuan

A

Luas Area Konservasi

 

 

B

Total Flora

2000

C

Indeks Flora

 

 

D

Meranti (Dipterocarpaceae)

 

 

1

Shorea Acuminata Dyer

1000

Batang

2

Shorea retionodes

1000

Batang

 

Table Perhitungan H’ Program Konservasi Meranti Tahun 2020

Jumlah Flora

PI

LN PI

PI LNPI

indeks (H')

1000

0.5

-0.69

-0.35

0.35

1000

0.5

-0.69

-0.35

0.35

2000

 

 

 

0.69

IV.                Table Rekap Absolute

 

Table Rekap Absolute Program Konservasi Kantong Semar

Tahun 2017 - 2021

2017 - 2021

Jumlah Flora

PI

LN PI

PI LNPI

indeks (H')

120

0.0

-3.90

-0.08

0.0790

200

0.0

-3.39

-0.11

0.1145

600

0.1

-2.29

-0.23

0.2320

2000

0.3

-1.09

-0.37

0.3666

3000

0.5

-0.68

-0.34

0.3445

5920

1.0000

1.1366

 


4.                   REKAPITULASI HASIL PERLINDUNGAN KEANEKARAGAMAN HAYATI

Berikut tabel perlindungan keanekaragaman hayati tahun 2017 - 2021

Tabel 2. Hasil Perlindungan Keanekaragaman Hayati Flora PT Pertamina (Persero) DPPU Hang Nadim

No

Nama Flora

Jumlah Flora

PI

LN PI

PI LNPI

indeks (H')

A

Kantong Semar (Nepenthes)

 

 

 

 

 

1

Nepenthes Ampullaria

3400

0.2

-1.59

-0.32

0.32

2

Nepenthes Gracilis

2900

0.2

-1.75

-0.30

0.30

3

Nepenthes Rafflesiana

500

0.0

-3.50

-0.11

0.11

4

Nepenthes X Hookeriana

500

0.0

-3.50

-0.11

0.11

5

Nepenthes X Trichocarpa

3400

0.2

-1.59

-0.32

0.32

B

Meranti (Dipterocarpaceae)

 

 

 

 

 

1

Shorea Acuminata Dyer

3080

0.2

-1.69

-0.31

0.31

2

Shorea retionodes

2840

0.2

-1.77

-0.30

0.30

 

 

16620

1.0

 

 

1.78

 

Komentar